
SPESIFIKASI TIANG LISTRIK DAN LENGKAPANNYA Bagian 2: Tiang Beton …
Persyaratan Bahan. 5.1. Mutu Beton. Beton dalam pembuatan tiang harus mempunyai kekuatan tekan setelah berumur 28 hari dengan ketentuan sebagai berikut : - Benda uji bentuk silinder diameter 15 cm, tinggi 30 cm : minimum 415 daN/cm 2; - Benda uji bentuk kubus ukuran 15 cm x 15 cm x 15 cm : minimum 500 daN/cm 2.